Enam Ucapan Hari Pramuka 14 Agustus 2022 ini Bisa dijadikan Pilihan Di Jejaring Medsos

- 14 Agustus 2022, 07:24 WIB
Grafis
Grafis /Oke Tebo /

OKETEBO.com - Hari Pramuka diperingati setiap tanggal 14 Agustus. Tahun 2022 ini merupakan peringatan yang ke 61.

Tentunya, dengan peringatan hari Pramuka akan membuat nostalgia atau membangkitkan jiwa-jiwa yang pernah mengenyam pelatihan sebagai seorang Praja Muda Karana.

Momen peringatan Pramuka Tahun 2022 ini mengusung Tema "Pramuka Mengabdi Tanpa Batas, Untuk Membangun Ketangguhan Bangsa".

Baca Juga: Viral, Aksi Pencurian Celana Dalam Wanita di Tebo Terekam SCTV

Nah, untuk meramaikan media sosial dalam menyambut Hari Pramuka ke 61. Pilihan pertama tentunya. Bisa menggunakan "Selamat Hari Pramuka ke 61 Mari Mengabdi Tanpa Batas, Untuk Membangun Ketangguhan Bangsa" sebagai ucapan utama.

Namun, jika ingin pilihan lain. Berikut ini 6 Ucapan yang bisa dijadikan pilihan dalam menyambut hari Pramuka ke 61 dan bisa digunakan pada medsos.

  1. Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2022 yang ke 61, Jangan Pernah Ragu untuk mengabdi, Tangguh Membangun tanpa batas.
  2. Selamat Hari Pramuka Nasional yang ke 61, Satukan hati terus mengabdi, Membangun negeri tanpa batas.
  3. Dirgahayu Pramuka Ke 61, Jadikan diri sebagai Pribadi Tangguh, Tanpa batas dan Mampu terus untuk mengabdi.
  4. Satyaku Kudarmakan, Darmaku Kubaktikan Untuk mengabdi Pada Negeri. Tangguh Tanpa Batas. Selamat Hari Pramuka ke 61, 14 Agustus 2022.
  5. Saya Pramuka, Pribadi yang tangguh dan Mengabdi untuk membangun negeri. Selamat Hari Pramuka Nasional.
  6. Melalui Peringatan Hari Pramuka ke 61, 14 Agustus 2022. Jadikan Pramuka sebagai organisasi yang Tangguh dan Bagian dari cara membangun Negeri.

Ucapan menyambut hari Pramuka di atas bisa anda jadikan pilihan dan kreasikan sendiri, Sehingga menjadi sebuah ucapan yang berkesan untuk di sampaikan melalui pesan singkat, medsos atau media lainnya.

Mengucapkan Selamat Hari Pramuka Nasional Ke 61. Ayo bersama sama jadi pribadi tangguh, membangun negeri dengan mengerahkan semua kreativitas pada jiwa-jiwa muda yang terus Berkarya. Salam Pramuka!

Editor: Syahrial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x