Seleksi PPPK Pemerintah Kabupaten Tebo, Dibuka Cek Kualifikasi dan Lainnya

- 19 September 2023, 09:05 WIB
Ilustrasi CPNS 2023, simak jawaban bolehkah ubah data setelah klik 'akhiri pendaftaran'.
Ilustrasi CPNS 2023, simak jawaban bolehkah ubah data setelah klik 'akhiri pendaftaran'. /Tangkapan layar sscasn.bkn.go.id

OKETEBO.com - Pemerintah Kabupaten Tebo buka kesempatan bagi putra putri daerah yang ingin melamar menjadi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun anggaran 2023.

Seleksi penerimaan PPPK tersebut akan diselenggarakan mulai dari tanggal 19 September 2023 (hari ini) secara resmi diumumkan sampai dengan 3 Oktober 2023.

Persyaratan yang harus dilengkapi untuk pendaftaran PPPK seperti biasanya selayaknya pendaftaran CPNS secara online melalui portal nasional resmi Badan Kepegawaian Negara (BKN) yakni sscasn.bkn.go.id, jika belum memiliki akun silahkan mendaftar, namun jika sudah memiliki akun langsung saja login.

Baca Juga: Update Harga cabe Merah dan Cabe Rawit di Kabupaten Kota se Provinsi Jambi Hari Ini

Untuk kualifikasi pendidikan bisa di unduh DISINI pastikan kualifikasi pendidikan anda sesuai dengan yang tertera pada pengumuman tersebut.

Sistem Tahapan Seleksi

Seleksi administrasi dilakukan dengan melakukan verifikasi dan validasi dengan mencocokan persyaratan administrasi dan kualifikasi dengan dokumen pelamar.

Setelah dinyatakan lulus eleksi administrasi peserta yang lulus administrasi dapat mengikuti seleksi kompetensi, seleksi ini dilakukan untuk menilai keseuaian kompetensi manajerial, kompetensi teknis dan kompetensi sosial kultural yang dimiliki pelamar sesuai standar kompetensi jabatan.

Halaman:

Editor: Herman


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x