Gempa Bumi Hari Ini Terjadi di Morowali Sulawesi Tengah, Rabu 28 Juni 2023

- 28 Juni 2023, 13:41 WIB
Lokasi gempa bumi hari ini di Kabupaten Morowali Sulawesi Tengah (Sulteng).
Lokasi gempa bumi hari ini di Kabupaten Morowali Sulawesi Tengah (Sulteng). /BMKG/

OKETEBO.COM – Gempa bumi hari ini juga terjadi di Timur Laut Lafeu Kabuapten Morowali Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) pada Rabu, 28 Juni 2023.

Berdasarkan baca info dari akun twitter BMKG, gempa bumi di Morowali Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) ini terjadi pada pukul 12:03:52 WIB.

Dari baca info BMKG disebutkan bahwa gempa bumi hari ini di Kabupaten Morowali Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) dirasakan dengan magnitudo 4.6 pada kedalaman Magnitudo 7 Km.

Baca Juga: Kuta Selatan Bali Diguncang Gempa Bumi Hari Ini, Rabu 28 Juni 2023

Lokasi gempa bumi di Kabupaten Morowali Provinsi Sulawesi Tengah ini berada pada koordinat 2.86 LS (Lintang Selatan) 122.36 BT (Bujur Timur).

"Pusat gempa berada di laut 19 Km Timur Laut Lafeu Kab.Morowali," penjelasan BMKG yang ditulis pada akun twitternya.

Baca Juga: Baca Info Aktivitas Gunung Merapi Hari Ini Selasa, 27 Juni 2023 Periode 12:00 - 18:00 WIB

Gempa bumi yang terjadi di Kabupaten Morowali Provinsi Sulawesi Tengah ini dirasakan hingga di Bungku, atau wilayah Dirasakan (Skala MMI) II-III Bungku," tulis BMKG lagi.

"Gempa ini dirasakan untuk diteruskan pada masyarakat," arahan BMKG.

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x