Tatap Muka Dengan Bhayangkari, Polwan dan ASN, Ini yang Disampaikan Kapolres dan Ketua Bhayangkari Cabang Tebo

- 22 Juli 2023, 21:04 WIB
Kapolres Tebo AKBP I Wayan Arta Ariawan, S.H., S.I.K., M.H. didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Tebo Ny. Hesti Arta Ariawan saat tatap muka dengan Bhayangkari, Polwan dan ASN Polres Tebo.
Kapolres Tebo AKBP I Wayan Arta Ariawan, S.H., S.I.K., M.H. didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Tebo Ny. Hesti Arta Ariawan saat tatap muka dengan Bhayangkari, Polwan dan ASN Polres Tebo. /Istimewa/

Baca Juga: Agar Terhindar Dari Faham Radikal, Polres Tebo Gelar Doa Lintas Agama

Selain itu, AKBP I Wayan juga mengingatkan agar menghindari perilaku yang dapat menurunkan harkat dan martabat citra Kepolisian.

"Saya minta kerjasama dari ibu-ibu semua untuk selalu mendukung suaminya dalam pelaksanaan tugasnya," kata Kapolres.

"Saya juga menghimbau kepada ibu-ibu semua agar menghindari semua perilaku yang dapat menurunkan harkat dan martabat citra Kepolisian, hindari gaya hidup hedonisme, dan selalu bijak dalam bermedia sosial," ujarnya.

Baca Juga: Kajari Tebo Sampaikan Amanat Kejaksaan Agung di Puncak Peringatan HBA ke 63 Tahun 2023

Kapolres berharap, kegiatan tatap muka ini mampu mempererat tali silaturahmi antar Bhayangkari serta mampu menciptakan suasana kekeluargaan dan berbagi informasi.

"Yang terpenting selalu mendukung suami dalam setiap pelaksanaan tugasnya," pungkasnya.

Dalam kegiatan tatap muka ini, Kapolres Tebo memberikan penghargaan kepada Bhayangkari yang berprestasi. 

Baca Juga: Breaking News: Kejari Tebo Eksekusi Terpidana Korupsi Proyek Peningkatan Jalan Padang Lamo

Adapun Bhayangkari berprestasi yang menerima penghargaan diantaranya Ny. Kiki Yudha, seorang dokter yang juga mengabdikan diri kepada masyarakat.

Halaman:

Editor: Syahrial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x