Peringatan Dini BMKG Provinsi Kalimantan Barat: Prakiraan Cuaca Ekstrem, Wilayah Terdampak, 22 Oktober 2022

- 22 Oktober 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi Awan Hujan Petir Di Kalimantan Barat, 22 Oktober 2022
Ilustrasi Awan Hujan Petir Di Kalimantan Barat, 22 Oktober 2022 /Pixabay/

OKETEBO.com - Terkait baca info, peringatan dini yang dikeluarkan oleh BMKG. Untuk Provinsi Kalimantan Barat masih termasuk dalam wilayah yang berpotensi menerima cuaca ekstrem.

BMKG melalui situs resminya menyampaikan Peringatan Dini untuk Provinsi Kalimantan Barat sebagai Berikut:

Bunyi Peringatan Dini BMKG: "Waspada potensi hujan yang disertai petir/kilat dan angin kencang berdurasi singkat".

Wilayah yang berpotensi terjadi hujan intensitas sedang hingga lebat yaitu di sebagian wilayah yaitu Kab./Kota : Ketapang, Bengkayang, Landak, Sanggau, Sekadau, Kapuas Hulu, Melawi, Sambas, Mempawah, Pontianak, dan Sintang.

Baca Juga: Ada Kisah Tentang Hari Santri Nasional Yang Di Peringati Setiap Tanggal 22 Oktober

Baca Juga: Pemberian PR untuk Pelajar SD dan SMP Mulai 10 November 2022 Bakal Dihapus

Baca Juga: 5 Cara Diet Dari Ahli Nutrisi Amerika Ini Patut Dicoba, Ajarkan tentang Mengatur Makanan Seimbang

Sedangkan, berdasar dari situs resmi BMKG terdapat beberapa wilayah yang akan mengalami cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir.

Berikut ini daftar wilayah di Provinsi Kalimantan Barat yang mengalami cuaca ekstrem 'hujan petir':

wilayah Bengkayang: Pagi hari berpotensi hujan petir

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah