Kenali Gejala Diabetes, Guna Terhindar Dari Penyakit Diabetes

- 27 September 2022, 15:02 WIB
Gula Kotak/Pixabay/pasja1000
Gula Kotak/Pixabay/pasja1000 /Pixabay/pasja1000/

OKETEBO.com - Memang nikmat ketika disuguhkan secangkir kopi ataupun teh, selain rasa manis khas aroma kopi dan teh yang enak, namun kelebihan gula mampu picu diabetes.

Tanpa disadari, keseringan mengkonsumsi teh dan kopi tanpa disadari membuat penumpukan gula dalam darah yang bisa memicu diabetes, apalagi rutinitas mengkonsumsi yang tidak dibatasi.

Lebih baik mencegah lebih dini agar tidak beresiko menderita penyakit diabetes, tentunya dengan mengurangi konsumsi gula berlebih, ataupun mengganti gula konsumsi dengan produk gula yang bisa mengurangi resiko diabetes.

Gula juga dapat menyebabkan penambahan berat badan, diabetes tipe 2 bahkan bisa memicu penyakit lainnya, yang beresiko menimbulkan penyakit lain.

Dikutip dari berbagai sumber tentang mengetahui tanda-tanda bahwa tubuh anda sudah kelebihan mengkonsumsi gula;

Baca Juga: Hasil Evaluasi Publik: Tingkat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Kinerja Kejaksaan Meningkat

Baca Juga: PT Astra Honda Motor Luncurkan Honda Vario 125 2022, Berikut Ini Harga dan Fitur Barunya

1. Kurang Energi dan Cepat Lelah

Mengkonsumsi gula terlalu berlebih akan ditandai dengan tubuh yang mudah lelah, serta berkurangnya energi pada tubuh dalam beraktifitas.

Halaman:

Editor: Herman


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x