Gunung Lewotobi Laki Laki, Gunung Marapi dan Gunung Semeru Meletus Pagi ini

- 16 Januari 2024, 07:36 WIB
Gunung Semeru saat Meletus atau erupsi.
Gunung Semeru saat Meletus atau erupsi. /PVMBG /Oke Tebo

OKETEBO.COM - Tiga gunung berapi di wilayah Indonesia mengalami erupsi atau meletus pagi ini, Selasa,16 Januari 2024

Informasi ini disampaikan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melalui catatannya di aplikasi X atau twitter.

Hasil penelusuran OkeTebo.com di aplikasi X atau twitter dengan akun @PVMBG, Gunung Lewotobi Laki-laki menjadi pusat perhatian saat erupsi terjadi pada pukul 04:58 WITA. 

Baca Juga: Gunung Marapi di Sumatera Barat Kembali Meletus Hari Ini

Baca Juga: Tarawih Malam Pertama Ramadhan 2023, Gunung Ili Lewotolok Kembali Meletus

Erupsi ini tercatat dalam seismograf dengan amplitudo maksimum mencapai 47.3 mm dan durasi 112 detik.

Sesaat setelahnya, Gunung Marapi juga mengalami erupsi pada pukul 05:16 WIB. 

Amplitudo maksimum yang tercatat dalam seismograf adalah 30.3 mm dengan durasi erupsi selama 40 detik.

Baca Juga: Baca Info PVMBG: Gunung Semeru Jawa Timur Kembali Meletus

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: PVMBG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x