Info BMKG Terkini: Gempa Bumi Terjadi di Cilacap Jateng dan Bitung Sulut

- 23 Oktober 2023, 12:59 WIB
Lokasi gempa bumi hari ini di Cilacap Jateng dan Bitung Sulut
Lokasi gempa bumi hari ini di Cilacap Jateng dan Bitung Sulut /BMKG /

Baca Juga: Gempa Bumi Hari Ini Terjadi di Maluku Tenggara Barat dan Seram Bagian Timur

Baca Juga: Terkini, Sumatera Utara dan Sulawesi Utara Diguncang Gempa Bumi Hari Ini Terjadi, Cek Lokasinya

Meskipun magnitudo 3.7 bukan termasuk dalam kategori gempa bumi yang sangat besar, perlu untuk tetap waspada terhadap gempa susulan yang mungkin terjadi. Kedalaman gempa 10 kilometer dapat dianggap dangkal, dan dampaknya bisa berbeda tergantung pada sejumlah faktor termasuk jarak dari episenter dan struktur geologis setempat.

"#Gempa Mag:3.7, 23-Oct-2023 11:15:10WIB, Lok:0.96LU, 125.83BT (95 km Tenggara BITUNG-SULUT), Kedlmn:10 Km #BMKG," penjelasan BMKG di twitternya.

BMKG juga mengingatkan bahwa informasi gempa bumi di belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.

Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," penjelasan BMKG. (***)

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah