Hujan Semalaman, Debit Air Sungai Batanghari Meningkat

- 10 Oktober 2022, 21:12 WIB
Air sungai Batang hari
Air sungai Batang hari /Herman/

Baca Juga: Update Liga Inggris 2022: Erling Haaland dan Phil Foden, Dua Combo mematikan Buat Tenggelam Southampton

Tidak itu saja, intensitas hujan yang cukup sering, juga menjadi kekhawatiran warga yang tinggal di jalur jalan yang tidak memadai, pasalnya ketika intensitas hujan yang tinggi, maka mereka sulit untuk mengakses jalan.

Seperti yang disampaikan Devi salah seorang warga yang tinggal di Kecamatan Muara Tabir.

"Kalau hujan terus akses kita keluar ke Tebo Tengah sangat sulit, jalan yang hancur sulit ditempuh menggunakan kendaraan, sementara jarak yang juga cukup jauh" ungkapnya saat dikonfirmasi oketebo.com.

Baca Juga: Potensi Cuaca Ekstrem di DKI Jakarta 10-11 Oktober 2022, Waspada Petir Dan Angin Kencang

Baca Juga: 7 Kiat Menjaga Hidup Tetap Sehat, Patut Untuk Dicoba

Saat ini pemerintah Kabupaten Tebo memang tengah melakukan pembenahan akses jalan ke Kecamatan Muara Tabir, namun pelaksanaan tersebut, belum bisa dilaksanakan seluruhnya, dikarenakan memakan dana yang cukup besar.

Walau demikian tentunya besar harapan masyarakat terhadap akses jalan untuk segera di tuntaskan.***

 

 

Halaman:

Editor: Herman


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah