Berikut Adalah Jadwal Libur dan Cuti Bersama Lebaran 2024

- 14 Maret 2024, 21:26 WIB
Ilustrasi - Lebaran
Ilustrasi - Lebaran /UNSPLASH/@mufidpwt

OKETEBO.com - Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, atau yang biasa disebut lebaran 2024, merupakan momen yang sangat dinantikan oleh umat Muslim di Indonesia.

Selain sebagai momen perayaan akhir dari ibadah puasa selama sebulan penuh, lebaran 2024 juga menjadi waktu yang sangat spesial untuk berkumpul bersama keluarga dan sanak saudara. 

Tradisi silaturahmi dan pertemuan antaranggota keluarga menjadi bagian tak terpisahkan dari perayaan Idul Fitri atau hari lebaran 2024.

Baca Juga: Ini Waktu Imsak, Buka Puasa, Jadwal Sholat dan Prakiraan Cuaca Hari Kedua Ramadhan di Kota Jambi

Salah satu tradisi yang juga sangat melekat dengan momen Lebaran adalah mudik atau pulang kampung. Banyak orang yang memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk kembali ke kampung halaman mereka dan bertemu dengan keluarga di sana. 

Mudik telah menjadi bagian dari budaya dan tradisi masyarakat Indonesia dalam merayakan Hari Raya Idul Fitri.

Pemerintah Indonesia pun telah mengambil langkah untuk mengakomodir kebutuhan mudik masyarakat dengan menetapkan jadwal cuti bersama yang berdekatan dengan perayaan Idul Fitri. 

Baca Juga: Update Harga Pangan di Deli Serdang, Sumatera Utara: Harga Beras Medium dan Daging Sapi Turun

Dengan adanya cuti bersama tersebut, diharapkan masyarakat dapat lebih leluasa dalam merencanakan perjalanan mudik mereka dan menikmati momen bersama keluarga tanpa terkendala oleh kegiatan sehari-hari.

Halaman:

Editor: Syahrial


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah