Peringatan Dini BMKG di Hari Pertama Puasa Ramadhan untuk Beberapa Wilayah di Provinsi Jambi

- 12 Maret 2024, 05:52 WIB
Ilustrasi cuaca pada hari pertama puasa Ramadhan di wilayah Provinsi Jambi.
Ilustrasi cuaca pada hari pertama puasa Ramadhan di wilayah Provinsi Jambi. /Syahrial /Oke Tebo

Tebo: Berawan di pagi dan malam hari, hujan petir di siang hari. Suhu berkisar 24 - 32°C dengan kelembapan 55 - 100%.

Diketahui, data informasi prakiraan cuaca, suhu udara dan kelembapan udara di beberapa wilayah Provinsi Jambi ini bersumber dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG.

Warga di wilayah tersebut diimbau untuk tetap waspada dan mengikuti perkembangan cuaca selama periode yang disebutkan.***

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah