Barusan, Sukabumi Jawa Barat Diguncang Gempa Bumi Magnitudo 5.8 SR, Getaran Hingga di Bandung dan DKI Jakarta

- 8 Desember 2022, 09:00 WIB
Sukabumi Jawa Barat Diguncang Gempa Bumi Magnitudo 5.8 SR
Sukabumi Jawa Barat Diguncang Gempa Bumi Magnitudo 5.8 SR /BMKG/

OKETEBO.com – Pagi ini, Kota Sukabumi Jawa Barat diguncang Gempa Bumi Magnitudo 5.8 SR pada 08 Desember 2022, sekitar pukul 07:50:55 WIB.

Lokasi Gempa Bumi Sukabumi ini berada pada koordinat 7.27 Lintang Selatan (LS), 106.88 Bujur Timur (BT), atau 39 KM Barat Daya Kota Sukabumi Jawa Barat.

Dilansir dari akun Twitter @infoBMKG, kedalaman Gempa Bumi Sukabumi Jawa Barat ini 128 Km.

Baca Juga: Merangin Jambi Diguncang Gempa Bumi Magnitudo 2.9 SR

Baca Juga: Gempa Bumi Hari Ini 3.6 SR di Kepulauan Aru Maluku

Baca Juga: Polisi Peduli, Polres Nagekeo Buka Dompet Peduli Korban Gempa Bumi Cianjur

Sementara, dilansir dari situs BMKG, Gempa Bumi Sukabumi ini dirasakan di Rancaekek, Lembang, Bogor dan Bandung.

Kemudian, juga dirasakan di Pangandaran, Padalarang, Pamoyanan, Sumedang, Cianjur dan Cisolok.

Juga dirasakan di Sumur, Sukabumi, DKI Jakarta, Garut, Bekasi dan Tangerang Selatan.

Baca Juga: Gempa Bumi di Cianjur, Kepala BMKG: Sudah 25 Kali Terjadi Gempa Susulan

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x