Gempa 6.4 SR Guncang Garut Jawa Barat, Getaran Terasa di Bandung Dan Jogjakarta

- 3 Desember 2022, 19:35 WIB
Gempa 6.4 SR Guncang Garut Jawa Barat, Terasa di Bandung Dan Jogjakarta
Gempa 6.4 SR Guncang Garut Jawa Barat, Terasa di Bandung Dan Jogjakarta /BMKG/

Sementara, dilansir dari situs Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), getaran Gempa di Garut hari ini dirasakan hingga di Ciamis, Kalapanunggal, Sumur, Tasikmalaya, Pamoyanan, Panimbang, Soreang, dan Kopo.

Selain itu, getaran Gempa di Garut juga dirasakan di Sumedang, Lembang, Cikeusik, Labuan, Purworejo, Bantul, Kulon Progo, Kebumen dan Cikembar.

Baca Juga: Besok Minggu, 4 Desember 2022, Jambi Diprediksikan Turun Hujan Pada Siang dan Sore Hari

Kemudian dirasakan di Pelabuhan Ratu, Cugenang Bandung, Bogor, Cilacap, Sawarna, Cireunghas, Bojong, Yogyakarta, Wonosobo, Karangkates dan Trenggalek.

Disclaimer dari BMKG: dalam beberapa menit pertama setelah gempa, parameter gempa belum dapat berubah dan boleh jadi belum akurat, kecuali telah dianalisis ulang seismologist. (***)

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x