Peristiwa Gempa Bumi Barusan Terjadi di Bandung Jawa Barat, Baca Info Selengkapnya

- 7 April 2024, 01:10 WIB
Tangkapan layar lokasi gempa bumi di Kabupaten Bandung Jawa Barat.
Tangkapan layar lokasi gempa bumi di Kabupaten Bandung Jawa Barat. /Twitter BMKG/Oke Tebo

OKETEBO.com - Peristiwa gempa bumi barusan mengguncang wilayah Bandung Jawa Barat, Sabtu, 06 April 2024, pukul 23:00:34 WIB. 

Getaran gempa ini dirasakan dengan magnitudo 3.2,”Gempa Mag:3.2, 06-Apr-2024 23:00:34WIB,” informasi yang disampaikan BMKG melalui aplikasi X atau Twitter @infoBMKG.

BMKG menyampaikan bahwa lokasi gempa bumi ini berada pada koordinat 8.28LS (Lintang Selatan), 107.05BT (Bujur Timur).

Baca Juga: Pagi Ini, Kualitas Udara di Bandung Jawa Barat dan Pagak Jawa Timur Kategori Tidak Sehat

Baca Juga: Jawa Barat Diguncang Gempa Bumi, Lokasinya di Purwakarta dan Bandung

Untuk pusat gempa berada sekitar 149 kilometer Barat Daya Kabupaten Bandung Jawa Barat (Jabar), dengan kedalaman 10 kilometer .

“Lok:8.28LS, 107.05BT (149 km BaratDaya KAB-BANDUNG-JABAR), Kedlmn:10 Km #BMKG,” tulis BMKG.

Disclaimer BMKG menyatakan bahwa informasi yang disampaikan ini mengedepankan kecepatan.

Baca Juga: Kualitas Udara Kategori Tidak Sehat, Ini Prediksi Cuaca di Bandung Jawa Barat Hari Ini

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x