Baca Info BMKG: Gempa Bumi Hari Ini Terjadi di Keerom Papua

- 14 Maret 2023, 08:06 WIB
Lokasi gempa bumi hari ini di Keerom Papua.
Lokasi gempa bumi hari ini di Keerom Papua. /BMKG/

OKETEBO.COM — Gempa Bumi hari ini barusan menguncang Kabupaten Keerom Provinsi Papua pada Selasa, 14 Maret 2023.

Berdasarkan baca info dari akun twitter BMKG disebutkan bahwa gempa bumi di Keerom Papua ini terjadi sekitar pukul 07:49:06 WIB waktu setempat.

Dari baca info tersebut dijelaskan bahwa gempa bumi yang terjadi di Keerom Papua ini dengan magnitudo 6.3.

Baca Juga: Gempa Bumi Hari Ini Terjadi di Tutuyan Boltim Sulut, Baca Info Lokasinya

Baca Juga: Gempa Bumi Magnitudo 3.2 Terjadi di Bitung Sulawesi Utara, Baca Info Selengkapnya

Baca Juga: Gempa Bumi Siang Ini Terjadi di Kabupaten Agam Sumbar, Baca Info Lokasinya

Lokasi gempa bumi berada di koordinat 5.25 Lintang Selatan (LS), 147.12 Bujur Timur (BT) atau 737 Km Tenggara Keerom Papua, dikedalaman 276 Km.

BMKG menyebutkan bahwa informasi gempa bumi di Keerom Papua ini mengutamakan kecepatan.

Baca Juga: Baca Info BMKG: Sukabumi Jawa Barat Diguncang Gempa Bumi Magnitudo 3.3

Halaman:

Editor: Syahrial

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x